Berita Terbaru Online 2015

Jumat, 08 Juni 2012

Sinopsis Cool Guys Hot Ramen Episode 3

Sinopsis Cool Guys Hot Ramen Episode 3
Episode : 3 

“Jadi jika sekali lagi kau mencari masalah lagi denganku, maka aku benar-benar akan..berkencan denganmu”ujar Chi Soo dengan senyum menggoda. Eun Bi hanya bisa menelan ludah.

Chi Soo keluar dahulu dari ruang olah raga, di luar dia bertemu dengan gengnya yang langsung ditanya, Chi Soo menjawab singkat hanya membereskan sesuatu sambil mengeluarkan sapu tangan, mengusap bibirnya.

Di dalam, Eun Bi masih terpaku. Dong Joo tergopoh-gopoh mendatangi Eun Bi yang langsung menyuruhnya ke rumah sakit segera. Eun Bi berprasangka memang ada yang aneh dengan dia, dia harus masuk rumah sakit! Mengira dirinya gila karena jatuh cinta dengan siswanya sendiri? Dong Joo menjelaskan bahwa ayahnya yang masuh ke rumah sakit karena pingsan.

Baca Selengkapnya Sinopsis Cool Guys Hot Ramen Episode 3

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

Related : Sinopsis Cool Guys Hot Ramen Episode 3

  • Resensi Film Disini Ada Yang Mati Dan Sinopsis Disini Ada Yang Mati merupakan film horor terbaru dari Donita yang rencananya akan dirilis pada tanggal 21 Februari 2013. Seperti halnya film horor lainnya yang mengis ...
  • Sinopsis Dan Trailer World War ZSinopsis Dan Trailer World War Z - Hai sobat www.rio-chikara.com artikel kali ini akan membahas mengenai film terbaru berjudul World War Z. Kisah kehancuran dunia memang ...
  • Sinopsis Cool Guys Hot Ramen Episode 8 Judul : Cool Guys Hot Ramen Episode : 8 Di café Cha Sung, Eun Bi dan Jae Ho (mantan pacar Eun Bi ). Mereka berbicara mengenai kematian ayah Eun Bi . Jae Ho : Aku me ...
  • Trailer The Dark Knight Rises Terbaru Trailer The Dark Knight Rises telah dirilis pada awal tahun 2012 ini. Film yang rencananya akan dirilis pada tanggal 20 Juli 2012 ini memang menjadi pusat perhatian d ...
  • Sinopsis Film The Amazing Spiderman 2  Sinopsis Film The Amazing Spiderman 2 - Rio Chikara News - Film sekuel kedua dari The Amazing Spiderman akan tampil untuk melengkapi kepopuleran Spiderman 2 yang ...