Prediksi Skor Manchester United Vs Real Madrid Leg 2 - Pertandingan yang akan digelar di Old Trafford kali ini Manchester United akan menjamu Tim Spanyol Real Madrid pada pertandingan babak 16 besar Liga Champions 2013. Banyak prediksi pertandingan MU vs Real Madrid akan imbang dan berakhir dengan bermain adu pinalti. Tetapi tentu saja anda perlu melihat terlebih dahulu statistik yang ada pada Liga Champions Leg 2 MU vs Madrid pada 6 Maret 2013 mendatang. Berikut ulasannya:
Pemain Real Madrid Ozil sangat berkeyakinan Madrid mempunyai peluang untuk bisa melaju ke babak perempat final Champions 2013. Tentu saja ini dengan syarat dapat mengkandaskan MU pada leg ke-2 babak 16 yang dilangsungkan di Old Trafford, Rabu (7/3) dini hari.
Dalam leg pertama, Real Madrid cuma berhasil imbang 1-1 atas Red Devils di Stadion Santiago Bernabeu. Tetapi Ozil sangat berkeyakinan Madrid mampu bangkit karena saat ini timnya sedang memiliki rasa percaya diri yang tinggi setelah berhasil mendapat 2 kali kemenangan atas Barcelona.
5 Laga Terakhir Manchester United
- 13 Jan 2013 Manchester United 2 - Liverpool 1
- 6 Jan 2013 West Ham United 2 - Manchester United 2
- 1 Jan 2013 Wigan Athletic 0 - Manchester United 4
- 29 Des 2012 Manchester United 2 - West Bromwich Albion 0
- 26 Des 2012 Manchester United 4 - Newcastle United 3
- 13 Jan 2013 Osasuna 0 - Real Madrid 0
- 10 Jan 2013 Real Madrid 4 - Celta 0
- 6 Jan 2013 Real Madrid 4 - Real Sociedad 3
- 23 Des 2012 Málaga 3 - Real Madrid 2
- 17 Des 2012 Real Madrid 2 - RCD Espanyol 2