Berita Terbaru Online 2015

Sabtu, 14 Juli 2012

Nokia 808 PureView Harga dan Spesifikasi

Perusahaan Nokia kembali memberi kejutan kepada para pecinta fotografi. Disampaikan di World Mobile Congress 2012 Barcelona, Spanyol. Bahwa Nokia baru saja meluncurkan satu produk terbaru yaitu Nokia 808 PureView terbesar dengan kamera jenis Carl Zeiss dan juga sensor optik 41 megapiksel. Nokia Pureview Realease pada 13 Juli 2012 dan telah mendapatkan respon yang positif terutama dari para komunitas fotografi. Seperti apakah Nokia untuk fotografer ini? Berikut Spesifikasi Nokia 808 PureView.

Harga Nokia 808, spesifikasi nokia pureview

Nokia 808 PureView Spec

Jaringan GSM 850 / 900 / 1800 / 1900; 3G 850 / 900 / 1700 / 1900 / 2100
Dimensi 123.9 x 60.2 x 13.9 mm, berat 169 g
Layar AMOLED capacitive touchscreen, 16 juta warna, 360 x 640 pixels, 4.0 inches
Memori Internal 16 GB storage, 1 GB ROM, 512 MB RAM; microSD, up to 32 GB
Akses Internet GPRS Class 33
EDGE Class 33
3G HSDPA 14.4 Mbps, HSUPA 5.76 Mbps
Konektifitas WLAN Wi-Fi 802.11 b/g/n, DLNA, UPnP technology
Bluetooth v3.0 with A2DP, HDMI port, USB microUSB v2.0, USB On-the-go support, Jack audio 3,5mm, GPS
Kamera Utama 41 MP (38 MP effective, 7152 x 5368 pixels), Carl Zeiss optics, autofocus, Xenon flash
Video Maksimal 1080p@30fps, lossless digital zoom, LED light
Fitur 1/1.2″ sensor size, ND filter, up to 3x lossless digital zoom, geo-tagging, face detection
Sistem Operasi Nokia Belle OS
Prosesor 1.3 GHz ARM 11
Messaging SMS (threaded view), MMS, Email, Push Email, IM
Browser HTML5, Adobe Flash Lite
Hiburan Radio Stereo FM radio with RDS; FM transmitter, Games, MP3/WMA/WAV/eAAC+ player, MP4/H.264/H.263/WMV player
Warna Hitam, Putih, Merah
Fitur Lain - SNS integration

- Active noise cancellation with a dedicated mic

- Voice command/dial

- Document viewer

- Video/photo editor

- Predictive text input

- Java MIDP 2.1
Baterai Li-Ion 1400 mAh (BV-4D)
Siaga hingga 465 jam (2G) / hingga 540 jam (3G)
Bicara hingga 11 jam (2G) / hingga 7 (3G)

Harga Nokia 808 PureView
: Rp 6.500.000,00

Lihat juga tipe nokia berikut ini untuk referensi anda membeli ponsel Nokia X2-02 Harga dan Spesifikasi

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+
Tags :

Related : Nokia 808 PureView Harga dan Spesifikasi

  • Harga Samsung Terbaru November 2012Harga Samsung berikut ini adalah harga yang paling baru dari update bulan ini. Anda yang sedang mencari harga terbaru samsung nanti bisa melihat secara detail dari tabel ...
  • Harga Mito 960 Dan Spesifikasi Mito 960 yang mungkin pernah anda lihat promonya di televisi memang membuat saya tertarik untuk membelinya, karena selain ponsel ini sudah memiliki fitur touchscreem, ...
  • Harga Dan Spesifikasi Mito T500Harga Mito T500, Spesifikasi Mito T500, Mito T500 Tablet PC. Produk terbaru Mito T500 yang sering muncul di televisi adalah salah satu tablet pc lokal dengan spek mumpun ...
  • Daftar Harga Hp Nokia Terbaru September 2013Daftar Harga Hp Nokia Terbaru September 2013 - Harga Nokia bulan ini September 2013 terbaru. Harga ponsel nokia September. Update terbaru bulan ini ponsel nokia lumia, n ...
  • Blackberry Curve 9320 : Di Indonesia Mulai 22 Mei 2012 Blackberry Curve 9320 yang disebut-sebut sebagai Blackberry termurah di jajarannya, akan merambah ke Indonesia pada bulan Mei 2012. RIM sendiri telah beberapa kali men ...